Pekan Terakhir Bulan Juli, BPUM Rp1,2 Juta Cair? Cek Nama Penerima di Sini

- 26 Juli 2021, 12:52 WIB
Ilustrasi BLT UMKM Rp2,4 Juta
Ilustrasi BLT UMKM Rp2,4 Juta /Hilman Mulya Nugraha/SEPASI

Baca Juga: Cara Cek Penerima Bansos Kemensos PKH, BST dan BPNT di cekbansos.kemensos.go.id, Cukup Melalui Handphone

"Selalu waspadai informasi HOAX terkait BPUM dan pastikan informasi yang diterima langsung dari kanal informasi resmi Kementerian Koperasi dan UKM," tambahnya.

Berikut langkah-langkah untuk melakukan pengecekan nama penerima BPUM atau BLT UMKM yang akan cair pada akhir Juli 2021:

1. Buka laman eform.bri.co.id

2. Masukkan Nomor Induk Kependudukan atau NIK eKTP

3. Masukkan kode verifikasi yang tertera

4. Klik proses inquiry untuk mengetahui bantuan cair atau tidak.***

Halaman:

Editor: Masykur Ridlo

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah