Ada 541 Formasi CPNS 2021 BPS, Berikut Jabatan, Berkas Pendaftaran, dan Tahapan Seleksinya

- 1 Juli 2021, 15:35 WIB
Ada 541 Formasi CPNS 2021 BPS, Berikut Jabatan, Berkas Pendaftaran, dan Tahapan Seleksinya.
Ada 541 Formasi CPNS 2021 BPS, Berikut Jabatan, Berkas Pendaftaran, dan Tahapan Seleksinya. /BKN.go.id./

3. Ahli Pertama – Pengelola Pengadaan Barang/Jasa

Kualifikasi: S1 Akuntansi
Alokasi Kebutuhan Umum: 33 orang
Alokasi Cumlaude: 3 orang

4. Terampil – Statistisi

Kualifikasi: D3 Statistik, D3 Statistika, D3 Matematika, dan D3 Komputer
Alokasi Kebutuhan Umum: 488 orang
Alokasi Penyandang Disabilitas: 10 orang
Alokasi Putra/Putri Papua dan Papua Barat: 2 orang.

Baca Juga: Link Lampiran PDF Penempatan Formasi Seleksi CPNS dan PPPK 2021 Jawa Timur Resmi di Jatimprov.go.id

Untuk pendaftaran, simak tata cara pendaftaran CPNS 2021 BPS sebagai berikut.

1. Pendaftaran dan unggah dokumen persyaratan dilaksanakan secara online melalui website https://sscasn.bkn.go.id mulai tanggal 30 Juni 2021 sampai dengan tanggal 21 Juli 2021 pukul 23.59 WIB.

2. Pelamar wajib membuat akun pelamar di website https://sscasn.bkn.go.id dan mengisi biodata yang dibutuhkan.

3. Pilih jabatan sesuai kualifikasi pendidikan dan lokasi kebutuhan.

4. Pilih lokasi tes sesuai titik lokasi ujian yang tersedia di https://sscasn.bkn.go.id.

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah