Penasaran Perbedaan antara Suku Baduy Dalam dan Suku Baduy Luar? Simak Penjelasan Berikut

- 9 Mei 2022, 18:47 WIB
Menteri BUMN Erick Thohir saat disematkan sebagai Dulur Baduy oleh Jaro Masyarakat Baduy.
Menteri BUMN Erick Thohir saat disematkan sebagai Dulur Baduy oleh Jaro Masyarakat Baduy. /SerangNews.com/

SERANG NEWS - Indonesia merupakan negara yang kaya akan suku, budaya dan adat istiadat.

Salah satu yang menarik untuk dibahas yakni suku yang ada di Provinsi Banten, yaitu suku Baduy.

Suku baduy terbagi menjadi dua golongan yang disebut dengan Baduy Luar dan Baduy Dalam.

Baca Juga: 5 Permainan Tradisional yang Mulai Ditinggalkan padahal Banyak Manfaat, Yuk Ajak si Kecil Bermain

Sejarah nama Baduy sendiri diambil dari sebutan peneliti bangsa Belanda, yang menyamakan kesamaan mereka dengan kelompok Arab Badawi yang suka berpindah-pindah tempat.

Suku ini terletak di wilayah desa Kanekes, Kecamatan Leuwidamar, Kabupaten Lebak, Banten.

Berikut beberapa perbedaan di antara keduanya:

1. ​​​​​Baduy Dalam

Masyarakat Baduy dalam biasa disebut 'urang dangka'. Masyarakat urang dangka masih kental dengan aturan-aturan adatnya.

Baca Juga: Mengenal Tradisi Unik Munggahan di Masyarakat Serang Banten untuk Sambut Ramadhan

Halaman:

Editor: Masykur Ridlo

Sumber: Dispar Banten


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x