Selain Menyegarkan untuk Buka Puasa, 4 Bahan Es Kuwut Punya Banyak Manfaat, Ini Kata dr Zaidul Akbar

- 14 April 2022, 04:43 WIB
Selain mempunyai rasa manis dan menyegarkan, es kuwut juga mempunyai manfaat dari 4 bahan utamanya.
Selain mempunyai rasa manis dan menyegarkan, es kuwut juga mempunyai manfaat dari 4 bahan utamanya. /Tangkap layar Youtube Onty Aldinz/

SERANG NEWS - Ahli kesehatan herbal dr Zaidul Akbar membagikan informasi tentang manfaat perpaduan 4 bahan baku Es Kuwut.

Dr Zaidul Akbar mengatakan bahwa selain menyegarkan, Es Kuwut juga mempunyai khasiat dari 4 bahan pokok yang ada di dalamnya.

Es kuwut bisa menjadi salah satu pilihan saat berbuka puasa di bulan ramadhan ini. Karena mempunyai rasa manis dan asam yang menyegarkan.

Es kuwut juga dipercaya bisa mengembalikan energi setelah seharian berpuasa. Cocok juga diminum saat pulang tarawih dengan ditambahkan es batu.

Baca Juga: Resep Es Kuwut Melon, Minuman Khas Bali yang Menyegarkan dan Cocok Untuk Berbuka Puasa

Terdapat 4 bahan utama yang ada di dalam es kuwut, yaitu kelapa, Melon, jeruk nipis, dan biji selasih. Lalu apa manfaat dari ketiga bahan tersebut?

Informasi tersebut diunggah oleh dr Zaidul Akbar dalam nasehatkesehatan yang dikutip oleh SerangNews.com pada Kamis 14 April 2022 berikut manfaat kelapa muda : 

1. Sebagai detox untuk badan 

2. Bisa dikombinasikan dengan rimpang dan kurma atau herbal nabawi lainnya 

Halaman:

Editor: Ken Supriyono

Sumber: Zaidul Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x