LAGI VIRAL! Apa Itu Moon Phase Calendar Trending di Google, Ini Link Download dan Cara Membuat Moon Phase

- 11 Januari 2022, 13:56 WIB
Moon Phase atau fase bulan di situs Moonphases
Moon Phase atau fase bulan di situs Moonphases /

SERANG NEWS - Apa itu Moon Phase calender hingga trending di Google. Simak link download dan cara membuat Moon Phase.

Moon Phase merupakan tren baru yang tengah viral di TikTok dan Google. Banyak video Moon Phase atau fase bulan yang bermunculan di TikTok yang dibuat oleh para kreator.

Moon Phase sengaja dibuat oleh para kreator untuk dijadikan wallpaper di ponsel masing-masing agar tampilannya terlihat lebih bagus.

Moon Phase akan muncul dengan bentuk betuk-betuk berbeda-beda.

Sebelum memutuskan untuk membuat Moon Phase melalui situs link download yang tersedia di akhir artikel ini, simak baik-baik rumus dasar yang penting untuk diketahui.

Baca Juga: Ada Apa Tanggal 14 Desember: Hari Bersejarah Indonesia hingga Kelahiran Bintang Bola Liga Inggris, Siapa Dia?

Adapun rumus untuk membuat Moon Phase yaitu tahun lahir Anda ditambah dengan 19 tahun yang akan datang.

Dalam kalkulator atau perhitungan kalender, ada empat Moon Phase yakni new moon (bulan Baru), first quarter (fase kuartal pertama bulan), full moon (bulan penuh), dan last quarter moon (fase kuartal terakhir pada bulan).

Kemudian ikuti cara berikut ini untuk membuat Moon Phase.

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah