10 Kota Terpadat di Dunia Berdasarkan Jumlah Populasi, Tokyo Paling Padat

- 5 Desember 2021, 22:48 WIB
10 Kota Terpadat di Dunia Berdasarkan Jumlah Populasi, Tokyo Paling Padat
10 Kota Terpadat di Dunia Berdasarkan Jumlah Populasi, Tokyo Paling Padat /pixabay/japan-g6908c5296_1920

SERANG NEWS – Semakin hari, jumlah populasi di dunia terus bertambah. Biasanya mereka menempati kota-kota dengan peradaban yang maju.

Umat manusia telah berada di lintasan yang lebih tinggi sejak saat itu.Populasi manusia di dunia akan terus berkembang sehingga mengakibatkan banyaknya tantangan, terutama pada negara berkembang.

Semakin banyak manusia semakin banyak sumber daya seperti makanan, air, dan tanah yang akan dibutuhkan.

Baca Juga: Simak Ini 3 Puisi Tentang Cinta Karya Kahlil Gibran, Penuh Makna dan Menyayat Hati

Dilansir dari worldpopulationreview berikut 10 kota terpadat di dunia :

10. Osaka (Populasi: 19.222.665)

Kota Osaka merupakan menjadi pusat perekonomian jepang, untuk menuju ke Osaka bisa ditempuh dalam waktu singkat dari Tokyo dengan menggunakan shinkansen.

Osaka merupakan kota terpadat di kota jepang dengan populasi hamper 20 juta di tahun 2021,dan menjadikan kota terpadat di dunia.

Baca Juga: Simak 5 Kota Tertua Indonesia Ini, Apakah Kotamu Termasuk di Dalamnya?

9. Beijing (Populasi: 20.035.455)

Halaman:

Editor: Masykur Ridlo

Sumber: Worldpopulationreview


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x