Hukum Berhubungan Suami Istri Malam Takbiran Idul Adha, Bolehkan? Ini Jawaban dari Buya Yahya

- 10 Juli 2022, 00:38 WIB
Hukum Berhubungan Suami Istri Malam Takbiran Idul Adha, Bolehkan? Ini Jawaban dari Buya Yahya
Hukum Berhubungan Suami Istri Malam Takbiran Idul Adha, Bolehkan? Ini Jawaban dari Buya Yahya /Tangkap layar YouTube.com/Al-Bahjah Tv

Mereka bertanya: “Wahai Rasulullah, apakah jika salah seorang di antara kami memenuhi syahwatnya, ia mendapat pahala?”

Rasulullah SAW menjawab, “Tahukah engkau jika seseorang memenuhi syahwatnya pada yang haram, dia berdosa. Demikian pula jika dia memenuhi syahwatnya itu pada yang halal, dia mendapat pahala.” (HR Muslim no  2376)

Baca Juga: Lirik Takbiran Allahu Akbar Kabiro Lengkap Malam Takbiran Idul Adha 2022 Disertai Bacaan Arab dan Artinya

Lantas, apakah berhubungan suami istri di hari raya Idul Fitri maupun Idul Adha dibolehkan?

Buya Yahya menjelaskan, berhubungan suami istri saat hari Idul Fitri atau Idul Adha dibolehkan.

Malah, kata Buya Yahya, hal itu adalah sebuah kebagusan.

"Bagus," kata Buya Yahya, dilansir dari kanal YouTube Al-Bahjah TV, pada Sabtu 9 Juli 2022.

Buya Yahya mengaku, ia pernah mendengar jika hari raya tidak boleh berhubungan suami istri.

"Saya pernah mendengar kalau hari raya enggak boleh berhubungan suami istri. Bukan satu hari yang terlarang."

"Apalagi namanya hari raya, hari bersenang-bersenang. Makan enak, hubungan suami istri, segala macam," jelas Buya Yahya.

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah