Hasil Sidang Isbat Lebaran Idul Fitri 2022 Langsung dari Kemenag, Muhammadyah dan NU, Lebaran Tanggal Berapa?

- 1 Mei 2022, 19:49 WIB
Hasil Sidang Isbat Lebaran Idul Fitri 2022 Langsung dari Kemenag, Muhammadyah dan NU, Lebaran Tanggal Berapa?
Hasil Sidang Isbat Lebaran Idul Fitri 2022 Langsung dari Kemenag, Muhammadyah dan NU, Lebaran Tanggal Berapa? /Antara/Winda Herman

Latin: Allahumma’thini khaira hadzal yaum wa khaira ma fihi. Washrif anni syarra ma fihi. Allahummaktubli fihi kulla khairin waj’alni barran fihi bi walidayya, waj’alni ya Allah min ibadikal maghfur lahum fi hadzal yaum al-mubarak. Allahumarham mautana wa mautal muslimin. Allahumma taqabbal minna tha’ati waghfir lanal khathaya was sayyi’at.

Terjemahan: “Ya Allah berikanlah aku kebaikan dari hari ini, dan kebaikan dari setiap hal yang ada pada hari ini. Dan jauhkanlah aku dari kejelekan di hari ini dan kejelekan setiap sesuatu yang ada pada hari ini.

Ya Allah catatlah pada hari ini setiap kebaikan dan jadikanlah kebaikan bagi kedua orang tuaku dan jadikanlah aku sebagai hamba-Mu yang Engkau ampuni pada hari yang berkah ini.

Ya Allah ampunilah dosa para keluarga kami yang sudah meninggal dan seluruh kaum muslimin yang sudah meninggal. Ya Allah terimalah ketaatan kami dan ampunilah segala kesahalan dan keburukan yang telah kami perbuat.”

Demikian itulah hasil sidang Isbat Lebaran Idul Fitri 2022 1 Syawal 1443 H/2022 dari Kemenag, Muhammadyah dan NU. ***

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah