Bacaan Doa Mudik atau Perjalanan Jauh Jalur Darat, Laut, Udara Agar Lancar sampai Tujuan

- 29 April 2022, 06:47 WIB
Ilustrasi doa mudik
Ilustrasi doa mudik /pixabay.com/ Jackson David/

SERANG NEWS – Simak bacaan doa mudik atau perjalanan jauh, baik menggunakan perjalanan darat, laut dan udara agar selamat sampai tujuan.

Ada beberapa doa perjalanan dekat ataupun jauh yang bisa dihafalkan umat muslim saat melakukan safar.

Baik ke luar kota ataupun berpergian ke negara yang berbeda seperti mudik saat Hari Raya Idul Fitri, pergi haji dan umroh.

Beberapa hari terakhir ini telah terjadi kepadatan di terminal, pelabuhan, stasiun dan tempat umum lainnya, yang diakibatkan oleh masyarakat yang melakukan mudik Lebaran 2022.

Baca Juga: Jam Berapa Imsak dan Buka Puasa Kabupaten Lebak dan Sekitarnya 8 Maret 2022? Lengkap Doa Derbuka Puasa

Sebagai seorang muslim dianjurkan berdoa saat melakukan perjalanan dengan harapan akan dilancarkan dan selamat sampai kampung halaman.

Sebelum berpergian hendaknya membaca doa berpergian jauh. Berikut doa memohon keselamatan, doa memohon perlindungan, doa naik kendaraan darat, udara, dan laut.

Doa Memohon Keselamatan

Allah Subhanahu Wa Ta’ala berfirman:

Halaman:

Editor: Ken Supriyono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x