BUMN PT Berdikari (Persero) Buka Loker Agustus 2022, Cek Kualifikasi dan Daftarnya Disini

2 Agustus 2022, 20:19 WIB
Loker BUMN PT Berdikari. /Instagram @berdikari.persero. /

SERANG NEWS - Simak berikut adalah informasi lowongan kerja atau loker terbaru dari BUMN PT Berdikari (Persero).

PT Berdikari (Persero) mengundang putra-putri terbaik bangsa untuk bergabung mengisi loker sebagai Unit Head Ruminant Production dan Quality Control

PT Berdikari adalah BUMN Peternakan yang merupakan bagian dari Klaster Pangan BUMN.

Saat ini, Berdikari tengah melakukan penguatan sumber daya manusia sebagai salah satu langkah strategis mendukung pemerintah. 

Baca Juga: Loker PT Karisma Indoagro Universal Posisi HRD GA Staff, Cek Disini Cara Daftarnya, Simak Baik-baik

Hal itu dilakukak dalam mewujudkan Ketahanan Pangan sebagaimana terakhir diperkuat oleh penerbitan Perpres No.66 Tahun 2021 tentang Badan Pangan dan pembentukan BUMN Klaster Pangan.

Namun, Sebelum melakukan pendaftaran baca dan perhatikan baik-baik ketentuan serta informasi yang di butuhkan oleh Berdikari.

Dikutip dari akun Instagram @berdikari.persero berikut adalah kualifikasi dan posisi yang sedang di butuhkan oleh Berdikari. 

Baca Juga: Loker Banyak Posisi dari Asia Bangunan Lulusan SMA/S1, Cek Kualifikasi dan Cara Daftarnya di sini

Posisi 

Unit Head Ruminant Production dan Quality Control

Kualifikasi

1. Pendidikan minimal 51 Kedokteran Hewan atau Peternakan 

2. Usia maksimal 35 tahun

3. Memiliki pengalaman minimal 5 tahun di bidang ruminansia (sapi, domba dan kambing)

4. Memiliki pengalaman minimal 3 tahun di posisi assistant manager 

5. Memiliki pengalaman management pemeliharan ternak ruminansia 

6. Memahami animal welfare dan penerapannya

7. Memiliki pengalaman assessment protokol kesehatan hewan kandang untuk pencegahan dan pengendalian penyakit menular  

Baca Juga: Loker BUMN Terbaru Agustus 2022 untuk Fresh Graduate dari Berbagai Jurusan PT Freeport Indonesia

8. Memiliki pengalaman monitoring dan penanganan kesehatan hewan ternak

9. Memiliki Kartu Tanda Anggota dari Perhimpunan Dokter Hewan Indonesia (PDHI) menjadi nilai tambah 

10. Memiliki sertifikasi Animal Welfare Officer (AWO) menjadi nilai tambah

Jika anda tertarik dengan lowongan kerja tersebut silahkan daftar melalui tautan

DAFTAR

Pendaftaran paling lambat 10 Agustus 2022

Ketentuan

1. Kandidat yang dipanggil adalah yang terbaik 

2. Rekrutmen tidak dipungut biaya 

3. Pengumuman tiap tahap hanya melalui email :rekrutmen@berdikari-persero.co.id

Demikian informasi lowongan kerja BUMN PT Berdikari (Persero) Jika tertarik silahkan segera mendaftar.***

Editor: Kiki

Tags

Terkini

Terpopuler