Bikin Nyesek, Ini Alasan Persib Bandung Depak Geoffrey Castillion di Paruh Musim Bursa Transfer BRI Liga 1

- 15 Desember 2021, 17:37 WIB
Alasan Persib Bandung depak Geoffrey Castillon di paruh musim bursa transfer BRI Liga 1 Indonesia.
Alasan Persib Bandung depak Geoffrey Castillon di paruh musim bursa transfer BRI Liga 1 Indonesia. /Arief NK/MAUNGBANDUNG/

Baca Juga: Update Bursa Transfer Liga 1: Selain David da Silva dan Makan Konate, Ini 3 Pemain Lain yang Diburu Persib

Padahal Pelatih Persib Bandung Robert Rene Alberts berharap, Geoffrey Castillion bisa menjadi adalan dalam membobol gawang lawan.

Hal ini sebagaimana Robert utarakan pada November 2021 lalu. Robert meminta duet Castillion dan Wander Luiz bisa mendongkrak pundi-pundi gol timnya.

"Mereka bisa menampilkan permainan terbaik untuk tim, dan masing-masing mencetak gol yang bagus. Itu hal yang positif," katanya dilansir SerangNews.com dari Antara.

"Saya masih ingin mereka bermain di big match dengan intensitas dan motivasi yang sama. Bagaimana mereka bermain dengan rasa bangga ketika mengekan jersey Perib, tampil untuk tim yang ingin mereka bela," sambung Robert.

Baca Juga: Belanja Gila Persija Jakarta di Bursa Transfer Paruh Musim Liga 1, Selain Makan Konate, Ini Pemain Bidikannya

Sayangnya, ekspektasi Robert tak dibayar Castillion. Dia gagal menunjukkan performa terbaiknya.

Puncaknya saat Persib Bandung digasak oleh Persebaya Surabaya dengan kekalah tiga gol tanpa balas sebelum jeda paruh musim 2021-22.

Karenanya pihak Persib Bandung pun melalukan evaluasi sebagaiman disampaikan dalam akun resminya.

Dalam laman website resmi tim, Persib Bandung menyatakan, seiring dengan kemenangan atas Persik Kediri, Persib telah resmi menuntaskan separuh perjalanan dalam mengarungi Liga 1 2021/2022.

Halaman:

Editor: Ken Supriyono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah