Hasil Group Stage M3 World Championship, Blacklist International Menggila Raih 3 Kemenangan

- 6 Desember 2021, 21:18 WIB
Hasil Group Stage M3 World Championship, Blacklist Internasional Raih 3 Kemenangan
Hasil Group Stage M3 World Championship, Blacklist Internasional Raih 3 Kemenangan /Tangkap layar/YouTube Mobile Legends Bang Bang Official

SERANG NEWS - M3 World Championship yang digelar di Singapura sudah selesai untuk hari pertama Senin 2 Desember 2021, pertandingan tim dari grup A.

Laga terakhir group stage day 1 M3 World Championship, mempertemukan Red Canids vs Bedel.

Sebelum pertandingan tersebut, ada pertarungan antara Blacklist International vs Melvinas Gaming.

Baca Juga: M3 World Championship Malvinas Gaming Libas Red Canids, Hebat Kill 19-7

Blacklist International memainkan laga ketiganya melawan Melvinas Gaming, seperti sebelumnya dominasi Blacklist Internasional sangat terlihat di grup A.

Setelah mengalahkan Red Canids dan Bedel, ia kembali melumat Melvinas Gaming tim dari Amerika Latin dengan perolehan kill cukup jauh 14-4.

Tim Philipina tersebut memang disebut salah satu yang terkuat di M3 World Championship.

Baca Juga: Hasil M3 World Championship Blacklist Internasional Vs Bedel, Oh3b Tampil Ganas

Raihan 3 poin kemenangan membuat Blacklist Internasional, yang terkuat di grup A.

Oh3b kembali membuktikan kualitasnya sebagai gold lane, ia bermain sangat baik dan berhasip meraih Mpv.

Selanjutnya Pertandingan terakhir antara Red Canids vs Bedel, pertarungan berlansung sengit dan memakan waktu yang lama.

Permainan disiplin kedua tim, memakan waktu 29 menit sampai akhirnya Red Canids raih kemenangan pertama di group stage day 1 M3 World Championship.

Baca Juga: Hasil M3 World Championship Malvinas Gamming vs Bedel, Tim Turki Libas Amerika Latin

Red Canids bermain dengan disiplin, dengan menunggu kesalahan dari tim Bedel.

Kesabaran yang dilakukan oleh Red Canids berbuah manis, Red Canids berhasil membalikan keadaan permainan, yang sebelumnya dikuasai oleh Bedel.

Perolehan poin kill 21-14, membuat Red Canids raih kemenangan pertamanya, setelah lakukan 2 kali pertandingan dengan hasil kalah.

Baca Juga: Hasil M3 World Championship Blaclist Internasional Vs Red Canids, Ohmyv33nus MPV!

Upaatzy sebagai gold lane dari Red Canids berhasil meraih Mpv, dengan perolehan kill 7, 1 kali mati dan 12 asisst.

Dengan hasil dari 6 pertandingan di hari pertama grup A, perolehan poin sebagai berikut:

Blacklist International 3 poin, Bedel 1 poin, Melvinas Gaming 1 poin, dan Red Canids 1 poin.***

Editor: Masykur Ridlo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah