Lama Tak Muncul Di Layar Kaca, Begini Nasib Pemain Sinetron Tuyul Dan Mbak Yul

- 19 Juni 2022, 17:04 WIB
lama tak muncul di layar kaca,begini nasib pesinetron tuyul dan mbak yul/Instagram @nostalgia90_an
lama tak muncul di layar kaca,begini nasib pesinetron tuyul dan mbak yul/Instagram @nostalgia90_an /

SERANG NEWS - Penggemar sinetron pada tahun 2000-an pasti tak asing dengan sinetron Tuyul dan Mbak Yul, sinetron yang hits dan populer pada masa itu.

Sinetron ini dulunya digemari banyak orang, bahkan sampai tayang sekitar 5 tahun menghiasi layar kaca Indonesia.

Sinetron tersebut juga ikut mendongkrak keterkenalan para pemainnya.

Baca Juga: Siapa Sosok Maya yang Selalu Disebut Melur, Khayalan atau Nyata, Ini Kisahnya dalam Melur Untuk Firdaus

Dikutip SerangNews dari YouTube Update Pro, berikut transformasi pemain sinetron Tuyul dan Mbak Yul :

1. Untung Blangkon

Masih ingat gak dengan sosok paruh baya yang satu ini, ia adalah seorang komedian yang dikenal lewat sinetron Tuyul dan Mbak Yul.

Dalam sinetron tersebut Untung Blangkon berperan sebagai pembantu yang lucu, dengan gaya bicara yang medok dan tentunya mengundang gelak tawa penonton.

Meskipun Untung sudah jarang muncul di layar televisi, ternyata Untung Blangkon masih aktif di dunia seni dan masih aktif sebagai penyanyi campur sari.

Baca Juga: Rachel Vennya Blak-blakan Alasan Gaya Berpakaiannya yang Terkesan Vulgar

Halaman:

Editor: Masykur Ridlo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x