Hilangkan Kulit Kusam dengan Masker Timun, Bisa Dibuat Sendiri di Rumah, Ini Resep dan Cara Membuatnya

- 30 April 2022, 15:39 WIB
Resep dan Cara Membuat Masker Timun.
Resep dan Cara Membuat Masker Timun. /Pexels/Cottonbro. /

SERANG NEWS – Hilangkan kulit kusam dengan masker timun yang bisa dibuat di rumah, ini resep dan cara membuatnya.

Timun atau mentimun (cucurbitaceae) merupakan buah yang biasanya dipanen sebelum benar-benar masak.

Timun biasa digunakan untuk dijadikan olahan masakan ataupun konsumsi buah segar tergantung jenisnya.

Ada acar dan lalapan, kamu lebih suka makan timun yang mana? 

Baca Juga: Resep Membuat Jus untuk Memperkuat Sistem Imun Tubuh, dr Zaidul Akbar: Ini Bahan dan Cara Membuatnya

Sebenarnya selain bisa dimakan, timun juga banyak digunakan untuk perawatan kecantikan.

Kali ini akan dibahas manfaat timun untuk perawatan kulit yang bisa hilangkan kusam di wajah, karena timun punya banyak kandungan yang baik untuk menutrisi kulit wajah dari luar.

Diantara kandungan yang ada di dalam timun antara lain : Vitamin C, A, K, B1, Biotin, Potasium serta senyawa antioksidan bernama caffeic yang memang bagus untuk kulit.

Kandungan vitamin dan antioksidan tersebut dapat membantu melawan kerutan, mengatasi kulit kering, membantu peremajaan kulit, bahkan menghilangkan noda hitam dan kulit kusam. 

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x