Gejala Kanker: 3 Ciri Ini Bisa Diperhatikan Secara Rutin Saat Bangun Tidur

- 11 April 2022, 15:54 WIB
Ilustrasi kanker.
Ilustrasi kanker. /Pixabay / marijana1.

SERANG NEWS - Gejala kanker bisa diperhatikan ciri-cirinya saat anda bangun tidur di pagi hari dan perlu dilakukan secara rutin.

Penyakit kanker sendiri sulit untuk dapat terdeteksi dan gejala yang terjadi tidak begitu jelas.

Bagaimanapun, mendeteksi kanker tetap harus dilakukan untuk menghindari hal yang tidak diinginkan.

Namun, ternyata saat ini sebagaian besar bentuk gejala dari kanker bisa ditemukan sedini mungkin. 

Baca Juga: 3 Dampak Psikologis Kaum-kaum Hobi Rebahan dan Mageran, Nomor 3 Mengejutkan

Dikutip SerangNews.com dari The Sun pada Senin, 11 April 2022, Abbas Kanani, apoteker di Chemist Click , mengatakan gejala kanker bisa diketahui saat bangun tidur.

Ciri yang bisa diketahui pada saat bangun tidur tersebut yakni merasakan sakit tenggorokan yang terus-menerus dan telah berlangsung selama lebih dari dua minggu.

Mengalami batuk yang lebih dari dua minggu juga dapat menhindikasikan bahwa anda berkemungkinan terkena kanker.

"Perokok sering terbangun dengan batuk di pagi hari. Namun, batuk terus-menerus selama lebih dari dua minggu harus diwaspadai. Apalagi jika Anda merokok," jelas Kanani, sebagaimana dikutip SerangNews.com dari The Sun. 

Baca Juga: 3 Rahasia Kekuatan yang Ada Pada Seorang Playing Victim, Poin Pertama Sering Terjadi

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: The Sun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x