KJP Plus Tahap 2 tahun 2021 Bulan Januari Positif Cair! Simak Baik-Baik Begini Kata UPT P4OP

- 3 Januari 2022, 21:42 WIB
Segera Cair, Ini Besaran Dana yang Diterima Siswa Saat Pencairan KJP Plus Tahap 2 Desember 2021.
Segera Cair, Ini Besaran Dana yang Diterima Siswa Saat Pencairan KJP Plus Tahap 2 Desember 2021. /Tangkapan layar Instagram/@disdikdki//

SERANG NEWS - KJP Plus tahap 2 tahun 2021 bulan Januari sedang dalam proses pencairan, kepada para penerima manfaat harap bersabar.

KJP Plus tahap 2 tahun 2021 akan kembali cair pada bulan Januari 2021, namun belum disampaikan jelas tanggal pencairannya.

KJP Plus banyak ditunggu oleh para penerima, lantaran banyak yang membutuhkan untuk biaya kebutuhan sekolah.

Baca Juga: Info Terbaru Pencairan KJP Plus Januari 2022, UPT P4OP: Masih Dalam Proses, Mohon Ditunggu

Pasalnya pada bulan Januari ini merupakan ajaran baru semester genap, biasanya ajaran setiap ajaran baru banyak sekali kebutuhan siswa yang harus dipenuhi.

Pada bulan Januari ini UPT P4OP sudah memberikan lampu kuning terkait pencairan dana KJP Plus.

"Selamat siang, pencairan dana KJP Plus tahap 2 tahun 2021 bulan Januari saat ini masih dalam proses pencairan," tulis akun Instagram @upt.p4op yang dikutip SerangNews.com pada 3 Januari 2021.

Baca Juga: KJP Plus Kembali Cair Januari 2022, Ini Prediksi Pembukaan Blokirnya

"Mohon ditunggu informasi pencairannya yang akan dipublikasikan melalui akun media sosial P4OP dan Dinas Pendidikan. Mohon ditunggu," lanjutnya.

Informasi yang disampaikan oleh UPT P4OP berarti KJP Plus tahp 2 tahun 2021 bulan Januari positif akan cair.

Halaman:

Editor: Masykur Ridlo

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah