Upaya Pukul Rusia, Ini Dia Sanksi Terbaru yang akan Diberikan Amerika Serikat, Menyasar Sektor Ekonomi

- 25 Februari 2022, 18:01 WIB
Pasukan Darat militer Rusia.
Pasukan Darat militer Rusia. /Stringer/TASS

SERANG NEWS - Amerika Serikat nampak begitu geram melihat aksi Rusia melakukan aksi militernya ke Ukraina.

Kecaman terus dilancarkan oleh Amerika Serikat melalui presidenya. Begitupun dengan beberapa negara yang tergabung dalam NATO.

Amerika Serikat menilai bahwa serangan Rusia tersebut serangan yang direncanakan.

Amerika Serikat menegaskan bahwa Rusia harus siap menerima akibatnya. 

Baca Juga: Rusia Serang Ibukota Ukraina, Presiden Zelenskiy Salahkan NATO: Semua Diam dan Takut!

"Ini adalah serangan yang direncanakan," ujar Joe Baiden, dikutip SerangNews.com dari reuters pada 25 Februari 2022.

"Putin adalah agresor. Putin memilih perang ini. Dan sekarang dia dan negaranya akan menanggung akibatnya," lanjutnya.

Amerika akan memberikan sanksi terbaru kepada Rusia atas tindakanya yang dinilai tidak mendasar itu.

Tercatat 100 sanksi telah diberikan Amerika Serikat kepada Rusia sejak 2011 lalu. 

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x