Geger Penampakan Objek Misterius di Bulan atau Mystery Hut, ini Penjelasan Ahli

- 21 Mei 2022, 22:39 WIB
Geger Penampakan Objek Misterius di Bulan atau Mystery Hut, ini Penjelasan Ahli
Geger Penampakan Objek Misterius di Bulan atau Mystery Hut, ini Penjelasan Ahli /jade rabbit/ourspace./

Untuk memastikannya, China kembali menelusuri pemampakan misterius dengan mengarahkan fokus Chinese Rover Yutu-2 ke objek misterius tersebut.

Yutu-2 Perlu satu bulan untuk memastikan objek misterius yang ditemukan.

Pada januari 2022, Chinese Rover Yutu-2 berhasil memecahkan misteri 'hunian di bulan' tersebut.

Penampakan Misterius di Bulan.
Penampakan Misterius di Bulan.

Dikutip serangnews dari space.com pada 21 Mei 2022, Paul Byrne, Profesor di bidang Sains Bumi dan Planet mengatakan objek dalam gambar itu hampir pasti, benar-benar sebuah batu besar. 

Baca Juga: NASA Ungkap Temuan Pintu Misterius di Planet Mars, Simak Penjelasan Ahli

Namun hasil penelitian lebih jauh, CNSA menemukan bahwa tidak ada hunian ataupun makhluk asing pada objek misterius tersebut.

Objek misterius yang viral diperbincangkan adalah batuan kecil yang berbentuk menyerupai kelinci di tepi kawah bulan.

Batu tersebut dinamai sebagai 'jade rabbit' atau kelinci giok.

Terungkapnya fakta objek misterius di sisi gelap bulan menjadi rentetan ilmu pengetahuan yang mencoba untuk mengeksplorasi sisi gelap bulan yang tidak pernah menghadap bumi.***

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: Space


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x