Tema Khutbah Idul Adha, Berkaitan dengan Situasi Pandemi

- 19 Juli 2021, 13:21 WIB
Ilustrasi Khutbah Idul Adha 2021
Ilustrasi Khutbah Idul Adha 2021 /Unsplash.com/Rumman Amin

2. Bersabar dan Ikhtiar Lahir-Batin di Masa Pandemi Covid-19

Berikut rangkuman khutbah Idul Adha dengan tema 'Berikhtiar Lahir Batin di Masa Pandemi Covid-19'

Keluargaku, inilah bukti nyata kita berpasrah pada Allah dan meminta pertolongan pada Allah semata, sebagaimana Allah berfirman dalam surat Al Fatihah: 5

إِيَّاكَ نَعْبُدُ وَإِيَّاكَ نَسْتَعِينُ

Artinya: “Hanya kepada-Mu, kami menyembah dan hanya kepada-Mu kami meminta pertolongan.”

Baca Juga: Kumpulan Twibbon Hari Raya Idul Adha 2021 dan Kurban 1442 Hijriah Lengkap dengan Link Download, Gratis!

Allaahu Akbar, Allaahu Akbar, Allaahu Akbar wa lillaahil-hamd.

Keluargaku yang saya cintai. Ikhtiyar lahir harus terus dilakukan, menjaga kesehatan, mematuhi aturan pemerintah dengan melaksanakan prokes dan disiplin 5M, memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, mengurangi mobilitas, dan menjauhi kerumunan.

Upaya ini mari kita sempurnakan dengan tawakkal dan berdoa kepada Allah sang Maha Kholiq, kepada Allah sang Maha Rahman dan Rahim.

Baca Juga: Tuntunan Tata Cara dan Niat Sholat Idul Adha 10 Dzulhijjah 1442 H atau Selasa 20 Juli 2021, Lengkap Gerakannya

Halaman:

Editor: Masykur Ridlo

Sumber: kemenag.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x