Laga Persita vs Persikabo 1973: Pertarungan Penyerang Brazil Harrison Cardoso dan Ciro Alves

- 10 Februari 2022, 22:12 WIB
Pemain Persita Tangerang Harrison Cardoso  siap hadapi Persikabo yang diperkuat Ciro Alves.
Pemain Persita Tangerang Harrison Cardoso siap hadapi Persikabo yang diperkuat Ciro Alves. /Instagram @persita.official /

SERANG NEWS - Persita Tanggerang akan berhadapan dengan Persikabo 1973, dalam lanjutan BRI Liga 1 pertandingan ke-24.

Pertandingan Persita melawan Persikabo 1973, akan berlangsung di Stadion Kompyang Sujana, Denpasar, Bali pada Jumat, 11 Februari 2022 pukul 16.15 WITA.

Laga tersebut merupakan ajang balas dendam bagi Persikabo 1973, setelah dilaga sebelumnya dikalahkan 2-1.

Kala itu dua gol Persita Tanggerang dicetak oleh Harrison Cardoso, dan membuat Persikabo 1973 gagal meraih 3 poin.

Baca Juga: Dear Bobotoh Kabar Zulham Zamrun Kembali ke Persib Mencuat, Ciro Alves Dirumorkan Baru Musim Depan?

Kali ini Harrison Cardoso sudah pulih dari cederanya setelah beberapa minggu tak bisa bermain.

Pemain asal Brazil itu akan bertarung melawan rekan senegaranya Ciro Alves, dan akan menjadi pembuktian keduanya di laga tersebut.

Kendati begitu, Harrison Cardoso menganggap laga tersebut bukan pertarungan dirinya dengan Ciro Alves.

Baca Juga: Cetak Gol Dilaga Persija vs Persita, Pemain Kelahiran Bandung Taufik Hidayat Memiliki Impian Ini

Halaman:

Editor: Ken Supriyono

Sumber: PERSITA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x