6 Fakta Tri Suaka: Punya Vokal Mirip Ariel Noah hingga Kolaborasi Bareng Zinidin Zidan dan Nabila Maharani

- 12 Januari 2022, 21:25 WIB
Tri Suaka dan Nabila Maharani.
Tri Suaka dan Nabila Maharani. /Instagram @xdjtrisuaka./

Hingga enam bulan setelah lagu ini dirilis di channel YouTube, musim videonya sudah ditonton lebih dari 40 juta kali.

5. Trending dengan Proyek Kolaborasi

Selain rilis lagu, manggung di kafe dan aktif mengunggah video di YouTube, Instagram dan TikTok, belakangan ia juga semakin trending setelah berkolaborasi dengan penyanyi muda potensial. Seperti Nabila Maharani, Lala Widi, Lilia Puti, Zinidin Zidan dan lain-lain.

Proyek kolaborasi tersebut menarik minat, trending dan viral dengan puluhan juta penonton di YouTube.

Baca Juga: Selain Cover Lagu di YouTube, Ini Sumber Penghasilan Tri Suaka yang Capain Miliaran Rupiah per Bulan

Misalnya saja lagu Menua Bersamamu yang dinyanyikan dengan Nabila Maharani. Hingga awal Desember 2021 rattingnya sudah ditonton sekurangnya 29 juta kali.

Sementara, lagu Aku Bukan Jodohnya yang berkolaborasi dengan Zinidin Zidan jumlah tayangannya melonjak hingga sekurangnya 11 juta kali dalam dua bulan penayangan.

Adapun kolaborasi fenomenal antara Nabila Maharani dan Zinidin Zidan berhasil menggaet lebih dari 72 juta kali tayangan di channel di YouTube.

Berkat cover lagu Buih Jadi Permadani tercatat hanya dalam waktu dua bulan saja.

6. Sumber Penghasilan

Halaman:

Editor: Ken Supriyono

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x