Punya Weton Rabu Pon dan Berjuluk Satrio Wibowo, Ini Keistimewaan Kepemimpinan Jokowi Menurut Primbon Jawa

- 3 Oktober 2021, 20:00 WIB
Keistimewaan kepemimpinan Presiden Jokowi menurut Primbon Jawa.
Keistimewaan kepemimpinan Presiden Jokowi menurut Primbon Jawa. /Twitter/@jokowi/

SERANG NEWS - Keistimewaan dan watak kepemimpinan seseorang bisa dibaca menurut ramalan Primbon Jawa.

Salah satunya karakter kepemimpinan Presiden Joko Widodo atau yang dikenal dengan panggilan Jokowi.

Karakter kepemimpinan ini dibaca berdasarkan tanggal atau kelahirannya yang dalam Primbon Jawa disebut sebagai weton.

Weton dalam Primbon Jawa memang dipercaya masyarakat Jawa salah satunya digunakan untuk membaca karakter dan sifat kepemimpinan seseorang.

Baca Juga: Begini Karakter Kepemimpinan Presiden Soekarno hingga Jokowi Berdasarkan Weton Primbon Jawa

Ada yang menilai setiap weton memiliki keistimewaan dan keunggulan karakternya pada masing-masing pemilik berdasarkan bacaan Primbon Jawa.

Menurut data yang ada, Presiden Jokowi, lahir pada 21 Juni 1961 dengan weton Rabu Pon dengan jumlah neptu 14.

Pria yang mengawali karirnya sebagai Walikota Solo ini mulai menjabat sebagai Presiden pada 20 Oktober 2014.

Kalau itu, Jokowi bersama wakilnya Muhammad Jusuf Kalla terpilih dalam pemilihan Presiden 2014. Ia mengalahkan lawannya yakni Prabowo Subianto yang berpasangan dengan Hatta Rajasa.

Halaman:

Editor: Ken Supriyono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x