Kepala Pusing dan Tekanan Darah Naik Kebanyakan Daging? Ini 15 Makanan yang Bisa Jadi Solusi Alami

- 22 Juli 2021, 21:01 WIB
Ilustrasi sakit kepala dan tensi darah naik akibat terlalu banyak konsumsi daging.
Ilustrasi sakit kepala dan tensi darah naik akibat terlalu banyak konsumsi daging. /Pexels.com/Andrea Piacquadio

SERANG NEWS - Kepala pusing dan tekanan darah naik akibat terlalu banyak konsumsi daging?

Simak artikel ini untuk temukan solusinya dengan makanan yang alami dan menyehatkan.

Ya, datangnya hari Raya Idul Adha atau Hari Raya Kurban, sudah bukan hal aneh masyarakat bersuka cita mendapatkan daging.

Ada yang mengolah menjadi sate, tongseng, semur dan makanan lain, yang semuanya dibuat dari bahan utamanya adalah daging. Baik daging kerbau, sapi ataupun kambing.

Baca Juga: Solusi Cara Atasi Kamera WhatsApp Ngezoom Sendiri Bikin Jengkel Pengguna yang Lagi Viral

Saking semangatnya memakan olahan daging, sampai kelupaan jika terlalu banyak konsumsi daging bisa membuat tensi darah naik bahkan sakit kepala.

Tapi, Anda tak perlu khawatir soal ini. Karena ada banyak makanan yang bisa menjadi solusi jika Anda merasakan hal tersebut.

Makanan-makanan ini juga cukup sehat, mudah didapatkan dan pastinya dengan harga yang terjangkau.

Baca Juga: Jangan Panik, Berikut Tips Panduan Cara Isolasi Mandiri di Rumah Jika Kalian Dinyatakan Positif Covid-19

Halaman:

Editor: Ken Supriyono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x