Contoh Teks Pidato Bahasa Jawa Tentang Kemerdekaan 17 Agustus, Lengkap Terjemahan Bahasa Indonesia

- 19 Agustus 2022, 09:01 WIB
Contoh Teks Pidato Bahasa Jawa Tentang Kemerdekaan 17 Agustus, Lengkap Terjemahan Bahasa Indonesia.
Contoh Teks Pidato Bahasa Jawa Tentang Kemerdekaan 17 Agustus, Lengkap Terjemahan Bahasa Indonesia. /Foto Setneg/

SERANG NEWS - Pidato menggunakan Bahasa Jawa bisa menjadi salah satu upaya melestarikan bahasa Ibu sekaligus khasanah budaya bangsa.

Apalagi berbarengan dengan Hari Kemerdekaan Indonesia yang dirayakan pada 17 Agustus. Pidato Bahasa Jawa ini akan memberikan edukasi kepada generasi muda agar terus mencintai budayanya sendiri.

Salah contoh teks pidato Bahasa Jawa tentang Hari Kemerdekaan Indonesia ini bisa menjadi salah satu referensi yang bisa dipadukan dengan kondisi yang ada.

Baca Juga: 2 Contoh Terbaru Biantara Sunda atau Pidato Bahasa Sunda, Cocok Jadi Referensi Belajar di Sekolah

Sekali lagi, teks pidato ini hanya sekadar contoh atau panduan. Tentu dalam membuat teks pidato perlu memperhatikan situasi dan perkembagan yang ada dalam lingkungan tempat pesan pidato akan disampaikan.

Berikut contoh pidato Bahasa Jawa tentang Hari Kemerdekaan Indonesia:

Asssalamualaikum Wr. Wb.

Ingkang kinurmatan bapak RT 02 RW 01. Bapak-Bapak , ibu-ibu ingkang minulya saha para wredha mudha ingkang kula tresnani.

Ingkang sepindhah, sumangga kita panjataken puja lan puji syukur dhumateng ngasanipun Gusti Ingkang Maha Kuwaos ingkang sampun paring kasehatan marang kita sedaya saengga kita saget kempal wonten acara punika tansah sehat wal’afiat.

Halaman:

Editor: Ken Supriyono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x