Info Terbaru Pencairan KLJ, KPDJ dan KAJ Tahap Kedua 2022, Dinsos DKI Jakarta Katakan Setelah Ini

- 15 Juli 2022, 23:02 WIB
Info Terbaru Pencairan KLJ, KPDJ dan KAJ Tahap Kedua 2022
Info Terbaru Pencairan KLJ, KPDJ dan KAJ Tahap Kedua 2022 /maghfur/antarafoto

SERANG NEWS - Berikut ini info terbaru pencairan KLJ, KPDJ dan KAJ tahap kedua tahun 2022.

KLJ adalah program bantuan untuk warga lanjut usia di DKI Jakarta, KPDJ bagi warga penyandang disabilitas DKI Jakarta dan KAJ merupakan program bantuan yang diperuntukkan bagi anak usia dini dari keluarga prasejahtera berusia 0-6 tahun.

Bantuan KLJ, KPDJ dan KAJ tahap kedua tahun 2022 menjadi salah satu yang ditunggu oleh penerima.

Baca Juga: Lowongan Kerja (loker) PT Ogawa Triguna Prima Terbaru, Segera Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini

Pasalnya, program bantuan sosial yang direncanakan cair setiap tiga bulan sekali itu terkahir cair pada 8 April 2022 untuk Januari, Februari, Maret dan April.

Pada pencairan tahap pertama, penerima KLJ menerima dana Rp2.400.000 untuk periode 4 bulan.

Sementara, penerima KPDJ dan KAJ menerima dana Rp1.200.000 untuk periode 4 bulan.

Lantas kapan pencairan KLJ, KPDJ dan KAJ tahap kedua tahun 2022? Dinas Sosial DKI Jakarta menyampaikan bahwa pencairan dilakukan setelah pendistribusian kartu selesai.

Baca Juga: KLJ, KPDJ dan KAJ Cair Juli 2022? Dinsos DKI Jakarta Sampaikan Ini

Hal itu disampaikan Dinsos DKI Jakarta setelah mendapat banyak pertanyaan di akun Instagram resminya.

Halaman:

Editor: Masykur Ridlo

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x