UPDATE Prakiraan Cuaca Banten Rabu 3 Maret 2021, Sebagian Wilayah Hujan Ringan

- 3 Maret 2021, 02:21 WIB
Ilustrasi prakiraan cuaca wilayah di Banten, Rabu 3 Maret 2021.
Ilustrasi prakiraan cuaca wilayah di Banten, Rabu 3 Maret 2021. /Pexel/Adit Syahfiar/

SERANG NEWS - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), telah merilis peringatan cuaca di seluruh wilayah Banten besok Rabu, 3 Maret 2021.

Sebagian wilayah di Banten diperkirakan cuaca berpotensi akan diguyur hujan ringan hingga sedang.

Anyer, pada pagi, siang dan malam hari cuaca diperkirakan berawan. Namun, pada dini hari cuaca berganti menjadi hujan ringan dengan suhu 24 sampai 32 derajat celcius dengan kelembaban udara di angka 60 hingga 90 persen. 

Baca Juga: UPDATE Prakiraan Cuaca DKI Jakarta Rabu 3 Maret 2021, Pagi Hari Hujan Ringan

Bayah, pada pagi hari akan diguyur hujan ringan. Namun, pada siang, malam dan dini hari cuaca akan berganti menjadi berawan dengan suhu 24 sampai 31 derajat celcius dengan kelembaban udara di angka 65 hingga 90 persen. 

Binuangeun, pada pagi, siang, malam dan dini hari cuaca diperkirakan secara keseluruhan berawan dengan suhu 24 sampai 32 derajat celcius dengan kelembaban udara 60 hingga 90 persen. 

Lalu, Bojonegara pagi, siang, dan malam hari diperkirakan cuaca berawan.

Baca Juga: Jadwal TV Rabu 3 Maret 2021 Kompas TV dan TV One: Rumah Mamah Dedeh, hingga Satu Meja The Forum

 Baca Juga: Live Liga Inggris, Ini Link Live Streaming Man City vs Wolves di Mola TV

Halaman:

Editor: Ken Supriyono

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x