Apa Itu Perayaan Rahajeng Rahina Saraswati yang Viral di Twitter? Yuk, Simas Ulasan Lengkap Berikut Ini

- 1 September 2021, 09:31 WIB
Umat Hindu melakukan persembahyangan Hari Raya Pagerwesi yang jatuh pada setiap hari Budha/Rabu Kliwon wuku Sintha yang datang setiap 210 hari sekali sesuai dengan kalender Bali.
Umat Hindu melakukan persembahyangan Hari Raya Pagerwesi yang jatuh pada setiap hari Budha/Rabu Kliwon wuku Sintha yang datang setiap 210 hari sekali sesuai dengan kalender Bali. /ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo


SERANG NEWS -  Ungkapan kalimat Rahajeng Rahina Saraswati viral di media sosial Twitter.

Ungkapan selamat hari raya untuk agama Hindu tersebut begitu populer.

Lantas apa arti Rahajeng Rahina Saraswati tersebut?

Ya,  Rahajeng Rahina Saraswati adalah ucapan selamat hari raya untuk agama Hindu.

Seperti dilansir dari berbagai sumber, ungkapan Rahajeng Rahina Saraswati sendiri diucapkan sebagai hari turunnya ilmu pengetahuan kepada manusia.

Baca Juga: Makna dan Kumpulan Ucapan Hari Raya Saraswati, Hari Turunnya Ilmu Pengetahuan

Kata Rahajeng Rahina Saraswati jadi susunan kata syukur atas turunnya ilmu pengetahuan.

Ucapan Rahajeng Rahina Saraswati berasal dari sosok Dewi Saraswati yang secara epitemologi memiliki dua kata suci agama Hindu.

Secara bahasa Saras yang berarti perkataan dan ucapan,  sedangkan Wati yang artinya seseorang yang mempunyai.

Sehingga bila digabungkan keduanya memiliki arti seseorang pribadi yang memiliki ilmu pengetahuan.

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x