Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Ramadhan Hari Kedua Wilayah Jabodetabek Senin 4 April 2022

3 April 2022, 14:19 WIB
Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Hari Ini Senin 4 April 2022 Atau 2 Ramadhan 1443 di Pandeglang-Lebak dan Sekitarnya/Pixabay/chiplanay /

SERANG NEWS - Jadwal imsakiyah dan buka puasa sangat penting di bulan suci Ramadhan.

Dengan jadwal imsakiyah, umat Islam yang menjalankan ibadah puasa bisa melaksanakanya tepat waktu.

Tidak hanya jadwal buka puasa, dalam jadwal imsakiyah juga terdapat jadwal shalat 5 waktu, mulai dari subuh hingga isya.

Baca Juga: Rahasia Keistimewaan 10 Hari Pertama Bulan Ramadhan, Fase Terberat Saat Puasa

Di Indonesia, bulan suci Ramadhan baru menginjak hari pertama.

Berdasarkan hasil sidang isbat, awal puasa atau tanggal 1 Ramadhan jatuh pada hari Minggu, 3 April 2022.

Dengan begitu, umat Islam di Indonesia baru melaksanakan shalat tarawih tadi malam, Sabtu 2 April 2022.

Jadwal imsakiyah dan buka puasa berbeda-beda sesuai dengan daerahnya masing-masing.

Baca Juga: 10 Kegiatan yang BIsa Dikerjakan Sembari Menunggu Waktu Berbuka Puasa Ramadhan, Nomor 5 Asik Banget

Namun perbedaan jadwal imsakiyah dan bukan puasa tidak terlalu jauh apabila masih dalam satu zona waktu.

Daerah Jabodetabek misalnya, perbedaan waktu imsak dan buka puasa tidak terlalu jauh.

Berikut ini jadwal imsakiyah dan buka puasa hari kedua untuk wilayah Jabodetabek, 4 April 2022.

DKI Jakarta

Imsak: 04.30
Subuh: 04.40
Dzuhur: 12.00
Ashar: 15.14
Maghrib: 18.00
Isya: 19.09

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Hari Ini Senin 4 April 2022 Atau 2 Ramadhan di Pandeglang-Lebak Sekitarnya

Kota Bogor

Imsak: 04.31
Subuh: 04.41
Dzuhur: 12.00
Ashar: 15.15
Maghrib: 18.04
Isya: 19.09

Kota Depok

Imsak: 04.30
Subuh: 04.40
Dzuhur: 12.00
Ashar: 15.15
Maghrib: 18.01
Isya: 19.09

Kota Tangerang

Imsak: 04.31
Subuh: 04.41
Dzuhur: 12.00
Ashar: 15.15
Maghrib: 18.01
Isya: 19.10

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah dan Sholat Wilayah DKI Jakara, Bogor, Bekasi dan Sekitarnya Hari Ini 3 April 2022

Kota Bekasi

Imsak: 04.30
Subuh: 04.40
Dzuhur: 11.59
Ashar: 15.14
Maghrib: 17.59
Isya: 19.08

Itulah jadwal imsakiyah dan buka puasa hari kedua untuk wilayah Jabodetabek, 4 April 2022.***

Editor: Masykur Ridlo

Tags

Terkini

Terpopuler